Jenis dan Syarat CPNS 2021
Siap - Siap, pendaftaran CPNS dan PPPK tahun 2021 segera di buka, bagi yang berminat sebaiknya persiapkan dengan matang.
Hingga 13 Juni, berdasarkan data Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) total kebutuhan ASN tahun 2021, dari pemerintahan pusat maupun daerah sebanyak 1,27 juta lebih.
Sebelumnya BKN mengumumkan bahwa penerimaan CPNS 2021 akan dibuka pada akhir Mei ini, yaitu tepatnya pada 31 Mei 2021. Namun, kamu harus lebih bersabar lagi sepertinya karena jadwal pendaftaran CPNS 2021 kembali diundur.
Hal ini diungkapkan langsung oleh Kepala Pusat Pengembangan Sistem Seleksi Badan Kepegawaian Negara (BKN) Mohammad Ridwan melalui tweetnya di Twitter @abiridwan2173 “ Tgl 31 Mei 2021 penerimaan #CPNS2021 (CPNS 2021) #P3K2021 BELUM DIBUKA”.>
Mundurnya pendaftaran CPNS 2021 bukan tanpa sebab. BKN terpaksa membatalkan pembukaan pendaftaran CPNS 2021 di akhir Mei ini karena masih banyak hal yang harus disiapkan oleh Panitia Seleksi Nasional (Panselnas) sebelum secara resmi membuka penerimaan CPNS 2021 dan PPPK.
Naah.. bagi anda yang berminat masih ada kesempatan nih buat mempersiapkan semua.
Alangkah baiknya anda memahami dulu Syarat Umum Pendaftaran Seleksi CPNS 2021 berikut.
Ketentuan mengenai rekrutmen CPNS merujuk Peraturan MENPANRB nomor 27/2021
Syarat Umum Pendaftaran Seleksi CPNS :
0 Response to "Jenis dan Syarat CPNS 2021"
Posting Komentar